Khutbah Jum'at - Menjaga Keistiqamahan Kita Jumat, 12 Agustus 2016 Admin |

Sungguh kita adalah orang-orang yang semestinya selalu khawatir dengan keimanan kita sendiri. Sebab, kita tidak bisa menjamin iman kita. Ada orang yang semula tekun beribadah tapi di akhir hidupnya masjid pun tak lagi ia singgahi. Ada yang semula terlihat sangat alim, tiba-tiba di akhir hidupnya ia berubah lalim. Ada yang semula rajin bersedekah, tiba-tiba ia berubah amat serakah. Ada yang dahulunya menutup aurat, lalu mendadak ia tanpa sungkan mengumbar auratnya dengan penuh kebanggaan. Sungguh, kita tak kuasa menjamin iman kita sendiri. Oleh karena itu, kitalah yang paling berhajat terhadap keistiqamahan iman dan amal kita.



Bersebab kita tidak kuasa menjamin iman itulah, maka kita selalu memohon kepada Allah ta’ala agar selalu dianugerahi keistiqamahan.
Share:

Related Posts:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Label

Postingan Populer

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.